Masih Cedera, Marquez Mampu Raih Hasil Positif di Sesi Latihan Grand Prix Aragon

- 17 September 2022, 09:05 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez comeback di GP Aragon. /MotoGP
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez comeback di GP Aragon. /MotoGP /

"Di siang hari saya lebih rileks, dan saya tidak gampang lelah dan kami mampu bekerja dengan lebih baik," kata Marquez.

"Secara umum, ini baik untuk memahami motor dan bagaimana membalap dengan baik di trek ini lagi.

Baca Juga: Begini Kronologi Perampokan Toko Emas Anugrah di Mal ITC BSD

Baca juga: Kemenangan di GP Aragon 2021 buka mata Bagnaia

"Di lap terakhir saat menggunakan ban soft, saya mencetak lap yang baik tapi sedikit kehilangan kendali di tikungan terakhir.

"Apabila Anda melakukan kesalahan, itu berarti Anda tampil menekan, dan itu bagus. Masih banyak yang harus dibenahi, tapi kami sudah berada di jalurnya."

Baca Juga: Agincourt Resources Biayai operasi Katarak, Ratusan Warga Batang Toru

Kembalinya Marquez ke kompetisi menjadi angin segar di tengah dominasi pebalap Ducati Francesco Bagnaia, yang tampil dominan dengan empat kemenangan beruntun menuju Aragon.

Marquez, yang menjadi pebalap tersukses di Aragon dengan lima kemenangan kelas premier di sana, terlibat pertarungan sengit dengan Bagnaia hingga lap terakhir di sirkuit Spanyol itu tahun lalu meski harus puas finis runner-up.

Ketika ditanya peluangnya menantang podium di Aragon, Marquez menjawab, "peluang saya satu persen. Sangat rendah."

Halaman:

Editor: Erlan Kallo

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x