Lapor DPR dan Presiden Jokowi, Konsumen Meikarta Tuntut Kompensasi, Refund Harga Mati!

- 7 Desember 2022, 21:51 WIB
Progress pembangunan Meikarta, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat
Progress pembangunan Meikarta, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat /

Aep menjelaskan bahwa konsumen telah membeli unit apartemen Meikarta melalui cash keras, cash bertahap, serta pembiayaan oleh lembaga pembiayaan atau bank.

Namun, hingga saat ini tidak ada kepastian terkait keberlanjutan proyek apartemen. Seharusnya, serah terima apartemen tersebut dilakukan pada tahun 2019-2020. Sebelumnya, PT MSU menargetkan proyek apartemen Meikarta rampung seluruhnya pada awal tahun 2023, dengan telah melakukan serah terima 2.000 unit apartemen pada akhir Desember 2020.

Baca Juga: Densus 88 Antiteror Polri Gerak Cepat Geledah Rumah Kos Pelaku Bom Bunuh Diri di Polsek Astana Anyar

Sebagai informasi, Meikarta merupakan proyek yang diperkenalkan Lippo pada 4 Mei 2017 dengan menempati lahan seluas 500 hektar. Dengan rencana pembangunan 100 gedung masing-masing setinggi 35 lantai, mencakup 250 ribu unit, perkantoran, 10 hotel bintang lima, pusat perbelanjaan, dan area komersial. ***

Halaman:

Editor: Erlan Kallo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x