BSI Pimpin Pembiayaan Sindikasi Syariah Senilai Rp 1,8 Triliun di Proyek KPBU Tol Serang Panimbang

- 20 Juni 2021, 16:28 WIB
Direktur BSI Kusman Yandi (kiri) saat menandatangani perjanjian pembiayaan sindikasi syariah dengan PT Wijaya Karya Serang Panimbang
Direktur BSI Kusman Yandi (kiri) saat menandatangani perjanjian pembiayaan sindikasi syariah dengan PT Wijaya Karya Serang Panimbang /Kamsari/Dok Humas BSI

Kusman Yandi menambahkan, pembiayaan sindikasi merupakan salah satu strategi BSI dalam meningkatkan pembiayaan wholesale. Hingga kuartal I/2021, BSI telah menyalurkan pembiayaan wholesale hingga Rp46,97 triliun. Pada semester II 2021, BSI akan fokus pada beberapa sektor industri seperti infrastruktur, energi, agribisnis dan telekomunikasi terutama proyek-proyek KPBU sebagai wujud dukungan kepada program pemerintah.

Halaman:

Editor: Kamsari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah