Kemenhub Gandeng Pemda Papua Dukung Peningkatan Perekonomian Melalui  Sektor Logistik

- 12 Agustus 2021, 07:06 WIB
pasokan logistik melalui pelabuhan
pasokan logistik melalui pelabuhan /Kamsari/Dok Humas Kemenhub

Pada hari yang sama KSOP Kelas II Jayapura memfasilitasi Tokoh Muda Papua untuk diskusi dan audiensi bersama Ketua STIP Amiruddin di Jakarta dalam rangka penerimaan Calon Taruna/i dari daerah Papua dan Papua Barat dan juga peluang beasiswa yang akan diberikan bagi Putra Putri Asli Papua pada sekolah Kedinasan Pelayaran STIP Jakarta.

“Hal ini menjadi dasar mengingat Perdagangan Pasifik semakin meningkat dan diperlukan SDM untuk menjadikan Visi Indonesia  Poros Maritim Dunia khususnya di Indonesia Timur,” kata Laus Rumayom Akademisi Universitas Cenderawasih yang bertugas sebelumnya sebagai Tenaga Ahli Madya Kedeputian V, Kantor Staf Kepresidenan.

Turut hadir juga Kasie Lalu Lintas Angkutan Laut dan Usaha Kepelabuhanan KSOP Jayapura Willem Thobias Fofid, Akademisi Universitas Cenderawasih Jhon Mandosir, Habelino Sawaki Alumnus Universitas Pertahanan, Arriela Yoteni Diplomat Muda Kementerian Luar Negeri.

Halaman:

Editor: Kamsari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah