Berikut Sederet Kebijakan Terbaru Robot Trading ATG (Auto Trade Gold) Kepada Para Membernya

- 15 Mei 2022, 09:15 WIB
Robot trading ATG (Auto Trade Gold)
Robot trading ATG (Auto Trade Gold) /

Roy Shakti juga mengupas informasi tawaran wd kebijakan terbaru robot trading ATG (Auto Trade Gold) tersebut dalam kanal Youtubenya seperti di kutip Seputar Cibubur.com dengan judul "Sebuah Maha Karya Pencapaian Luar Biasa dari ATG 5.0, Mari Kita Kupas Satu Persatu yang telah ditonton sebanyak 11rbx.

Dengan adanya kebijakan terbaru ini dapat dipastikan akan membuat member ATG semakin lama untuk bisa menarik kembali dana investasinya (WD All).

Situasi sulitnya member ATG melakukan WD sudah terjadi sejak Desember 2021.

Baca Juga: Berikut Ini Kelebihan dan Kekurangan Robot Trading, No 4 Wajib Disimak Member DNA Pro, Fahrenheit dan EA Copet

ATG merupakan salah satu robot trading yang telah diblokir pemerintah karena diduga melanggar Undang-undang Perdagangan Berjangka Komoditi dan Surat Izin Usaha Penjualan Langsung (SIUPL).

Selain ATG ada juga Net89, DNA Pro, Viral Blast, dan Fahrenheit dan perusahaan lain sejenisnya.

Semua entitas sejenis tersebut saat ini mengalami kesulitan mencairkan WD para membernya.***

 

 

 

Halaman:

Editor: Danny tarigan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah