Hari Ini IHSG Berpeluang Naik Terbatas Dalam Pola Konsolidasi, Bursa Wall Street & Eropa Melemah Asia Variatif

- 1 September 2022, 10:22 WIB
IHSG
IHSG /Iwan Pur/Seputar Cibubur

 

SEPUTAR CIBUBUR - Pada perdagangan kemarin (31/8), IHSG ditutup menguat 0,3% ke level 7,178.Trend Bullish, selama di atas 7.021. IHSG closing di atas 5 day MA (7.155). Indikator MACD bullish, Stochastic oversold, masih dalam pola bullish channel & symmetrical triangle, candle Hanging Man. 

 

Selama di di atas support 7.021 - 7.064, IHSG masih berpeluang bullish, target 7.070 (DONE), 7.130 (DONE)- 7.175 (DONE) - 7.218 (DONE)/7.258. Dominan power Buy. Range breakout berada di 7.016 - 7.258.

Resist: 7.194/7.230/7.258/7.298. Support: 7.155/7.120/7.105/7.064. Perkiraan range: 7.120 - 7.230.

 Baca Juga: Kalah Banyak, Ananta Rispo Siap Bongkar Oknum Judi Online

Bursa Wall Street kembali mengalami pelemahan. Kemarin indeks Dow Jones Industrial Average ditutup melemah 0,88%, begitu juga dengan S&P 500 yang terkoreksi 0,78%, sementara indeks Nasdaq juga turun sebesar 0,56%. 

 

Penurunan indeks terjadi karena investor mempertimbangkan upaya the Fed dalam mengatasi inflasi. Ketua the Fed telah menyatakan komitmennya untuk mengatasi inflasi dan akan terus menaikkan suku bunga. 

 

Halaman:

Editor: Ruth Tobing

Sumber: Yahoo Finance dailyfx.com CNBC


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah