Tersedia 6.000 Dosis Vaksinasi di Jambi: Cek Lokasi dan Link Pendaftaran

- 13 September 2021, 11:23 WIB
Warga Jambi yang ingin mengikuti vaksinasi Covid-19 dapat mendatangi UIN STS Jambi (Mendalo) sepanjang 13-15 September 2021
Warga Jambi yang ingin mengikuti vaksinasi Covid-19 dapat mendatangi UIN STS Jambi (Mendalo) sepanjang 13-15 September 2021 /instagram @polda_jambi

 

SEPUTAR CIBUBUR- Warga Jambi yang ingin mengikuti vaksinasi Covid-19 dapat mendatangi UIN STS Jambi (Mendalo) sepanjang 13-15 September 2021.

Dalam rentang waktu itu tersedia 6.000 dosis atau 2.000 dosis vaksinasi Covid-19 per hari.

Pelaksanaan vaksinasi Covid-19 ini berlangsung sepanjang pukul 08.00 WIB hingga selesai.

Baca Juga: Link bit.ly/daftarvaksinpramukagowa Pendafataran Vaksinasi Pelajar Gowa, Cek Syarat

Warga yang dapat divaksinasi adalah mulai dari usia 12 tahun.

Para peserta dapat mendaftar langsung di lokasi atau melalui daring https://disico.jambi.polri.go.id/vaksin/ atau klik link ini.

Warga yang hendak mengikuti vaksinasi ini wajib diminta membawa KTP untuk vaksin dosis pertama. Lalu, membawa kartu vaksin pertama untuk dosis kedua

“Tetap patuhi protokol kesehatan ya,” unggah akun Instagram @polda_jambi .

Baca Juga: Link Pendaftaran Vaksinasi Kota Jambi daftarvaksin.jambikota.go.id/kotajambi : Dosis Pertama 

Halaman:

Editor: Yetto Parceka

Sumber: Instagram @polda_jambi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x