Sepuluh Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H yang Cocok untuk Keluarga

- 13 Mei 2021, 05:52 WIB
ucapan/quotes Idul Fitri 1442 H
ucapan/quotes Idul Fitri 1442 H /freepik/@freepik/happyeidmubarak

SEPUTAR CIBUBUR - Hari Raya Idul Fitri bagi umat Muslim merupakan momentum untuk memperbaiki hubungan dengan saudara, kerabat, sahabat, dan handai taulan.

Karena itu, seletah sebulan penuh menjalankan ibadah puasa, di hari yang fitri seluruh umat Muslim kembali pada kesuciannya.

Tahun ini, Lebaran Idul Fitri  1 Syawal 1442 H jatuh pada hari ini, 13 Mei 2021.

Untuk mencegah penyebaran virus Corona, maka pemerintah menganjurkan masyarakat beragaman Islam merayakan Lebaran di rumah saja.

Ucapan hari raya biasa dikirimkan kepada keluarga maupun teman lewat pesan singkat. Tidak sedikit yang menjadikan ucapan hari raya sebagai status di media sosialnya.

Baca Juga: Malam Jelang Lebaran, Petugas Gabungan Pantau Arus Kendaraan di Kawasan Cibubur

Berikut Seputarcibubur.com merangkum 10 ucapan Hari Raya

"Seiring ketulusan dimana hati saling bertaut. Menembus relung kedamaian dan mendera hati penuh maaf. Dalam lembaran putih nan fitri, minal aidin wal faidzin, mohon maaf lahir dan batin."

"Semoga pada hari yang fitri ini, dosa kita semua dilebur dan kita menjadi suci kembali."

Halaman:

Editor: Erlan Kallo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x