FIFGroup Bikin Rekor Tanam Pohon Endemik, Ini Lokasi Penanaman di Seputar Cibubur

- 2 Juli 2021, 11:15 WIB
Penanaman pohon ketapang FIFGroup cabang Cibubur di Taman Kota Jatijajar, Depok
Penanaman pohon ketapang FIFGroup cabang Cibubur di Taman Kota Jatijajar, Depok /Dok FIFGroup/

Meski demikian ketapang dapat hidup dimana saja serta memiliki nilai ekonomis dan ekologis dalam pemulihan kawasan hulu sungai.

Kriteria lokasi pelaksanaan penanaman pohon endemik ini diutamakan area rawan bencana banjir atau longsor di tiap daerah.

Namun untuk beberapa lokasi cabang yang sulit akses, maka akan ditanam pohon yang mudah diperoleh.

Kepala Cabang FIFGROUP Cibubur, Fauzan Azizi mengatakan kegiatan ini sungguh diperlukan khususnya di daerah rawan banjir dan longsor. 

Harapannya pohon ini bisa menjaga ekosistem dan menjadi pelindung generasi anak cucu di masa yang akan datang

"Ini juga merupakan bentuk tanggung jawab sosial perseroan kepada bumi kita tercinta, Indonesia,” katanya.

Baca Juga: Tyas Mirasih Berjemur Cuma Pakai Kemben Saat Isolasi Mandiri, Netizen Salfok ke Area Intim

Di kawasan Cibubur, penanaman ketapang oleh FIFGroup dilakukan di Taman Kota Jatijajar, Depok. ***

Halaman:

Editor: sugiharto basith budiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x