UI Edukasi Ratusan Siswa SD Bikin Produk Upcycle dari Sampah, Seperti Apa?

- 19 September 2023, 15:41 WIB
Contoh tas dari produk upcycle sampah
Contoh tas dari produk upcycle sampah /Kayong Today/Suhardi

Contoh proses yang dilakukan dalam konsep upcycle adalah bungkus kemasan minuman yang telah dibersihkan dan dipotong-potong sesuai kebutuhan, kemudian dianyam atau dirangkai menjadi bentuk baru seperti tas, tempat tissue, tatakan dan banyak manfaat baru lainnya.

Kegiatan Pengabdian masyarakat ini terlaksana melalui dukungan dari Direktorat Pemberdayaan dan Pengabdian Masyarakat Universitas Indonesia dengan dukungan dari PT Pertamina (Persero) & PT Bumi Resources Minerals Tbk. ***

Halaman:

Editor: sugiharto basith budiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x