Tak Kunjung WD, Kegalauan Landa Member Robot Trading ATG, Senasib dengan DNA Pro dan Net89

- 4 Maret 2022, 18:43 WIB
Robot Trading ATG
Robot Trading ATG /

SEPUTAR CIBUBUR - Member robot trading ATG makin galau karena kesulitan withdrawal/WD dan gagal cair.

Alasan yang diajukan manajemen ATG masih sama sudah berbulan-bulan yaitu maintenance system dan peralihan ke system baru.

Nasib member ATG yang terus kesulitan untuk WD sama halnya seperti yang dialami oleh member robot trading Net89 atau DNA Pro.

Baca Juga: Mengenal Robot Trading Fahrenheit (FSP Academy Pro), Investasi Bodong Yang Diblokir Pemerintah

Seperti diketahui, pemerintah lewat Kemendag dan Satgas Waspada Investasi sudah melarang sejumlah perusahaan robot trading.

Perusahaan-perusahaan yang dilarang tersebut diduga melanggar Undang-undang Perdagangan Berjangka Komoditi dan menyalahgunakan Surat Izin Usaha Penjualan Langsung.

Masuk dalam daftar tersebut adalah ATG, DNA Pro, Net89, Viral Blast, dan masih banyak lagi.

Saat ini member ATG makin galau dan bingung karena kesulitan WD dan tak kunjung cair.

Baca Juga: Net89 Sarankan Member WD All Pembuktian Bukan SCAM, Tetap Minta Sabar, Member DNA Pro dan ATG Boleh Nyimak

Halaman:

Editor: sugiharto basith budiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah