Bau Busuk Fahrenheit Robot Trading Makin Kencang, Hendry Susanto Menghilang?

- 8 Maret 2022, 09:35 WIB
owner Fahrenheit Hendry Susanto
owner Fahrenheit Hendry Susanto /Youtube@michaelhoward

SEPUTAR CIBUBUR – Penipuan berkedok investasi salah satunya melalui robot trading satu persatu mulai terkuak.

Usai owner Viral Blast ditangkap serta afilator Binomo dijadikan tersangka, Bareskrim seperti perlu bekerja eksta keras untuk mengungkap dalang dibalik robot trading yang cukup terkenal yakni Fahrenheit.

 Fahrenheit nampak tak menunjukan aktivitas lagi. Bahkan berbagai informasi yang awalnya mudah di akses terkait kegiatan Fahrenheit mulai di delete.

Baca Juga: Joshua March dan Sejumlah Pesohor Rugi MIliaran di Fahrenheit Milik Hendry Susanto

Diduga situs robot Trading ini juga mengalami Scam akibat tak dapat WD dan kemudian dicap sebagai situs investasi Bodong atau ilegal.

Fahrenheit yang di pimpin  Owner bernama Hendry Susanto tak menunjukkan aktivitas apapun termasuk di media sosial yang punya  27 ribu Follower itu.

Sikap ini membuat para member kesal. Mereka menuntut Hendry Susanto unjuk gigi dan memberi penjelasan. Bahkan tidak sediikit member yang menduga Hendry Susanto telah raib ke luar negeri.

Sementara itu,  media sosial Instagram, postingan terakhir dilakukan pada 3 Februari 2022. Itu pun  tak terkait dengan kegiatan perusahaan.

Baca Juga: Menkeu Sri Mulyani Bakal Pantau Crazy Rich Lebay yang Doyan Pamer Harta

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x