Apakah Robot Trading Itu? Sejak Kapan Mulai Digunakan? Bagaimana Cara Kerjanya?

- 8 Mei 2022, 21:13 WIB
Robot trading DNA Pro
Robot trading DNA Pro /DNA Pro/

Baca Juga: 'Virus' Judi Slot Merebak di Masyarakat, Simak Kisah Pemain Judi Slot yang Rela Kasbon Asal Ada Modal Main

Pada tahun 2002, metatrader versi 4 mulai di rancang hingga tahun 2005 selesai di rilis.

Dari seluruh versi metatrader yang ada, versi 4 merupakan metatrader yang paling banyak digunakan karena lebih kompleks dibandingkan sebelumnya.

Pada metatrader versi 5 telah diberikan beberapa keunggulan yang salah satunya lebih cepat bertransaksi bila dibanding dengan versi 4.

Untuk Robot Trading pada metatrader versi 5, lebih fokus pada percepatan backtest dan pendeteksian harga di masing-masing Robot Trading Forex.

Robot Trading adalah sistem yang menjalankan transaksi saham secara otomatis dengan menggunakan suatu algoritma sehingga pengguna tidak perlu repot memantau pasar. Karena itulah, kini robot trading menjadi solusi bagi para trader.

Baca Juga: Ngalahin Konglomerat, Segini Pendapatan Para Pelaku Investasi Bodong

Terdapat beberapa komponen pada program yang dibuat untuk membantu dalam transaksi. Dalam komponen tersebut, terdiri dari 3 komponen utama yaitu; Init, Deinit dan Start.

Robot trading merupakan algoritma indikator yang diprogram untuk membantu menganalisa pasar secara teknikal atau grafik. Artinya, robot trading sebatas menjadi tools yang membantu para trader.

Robot trading di saham misalnya, terdapat sekuritas yang menghadirkan fitur automated ordering yang di dalamnya ada direct market access dan/atau algoritma trading.

Halaman:

Editor: Danny tarigan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah