Menara Eiffel Diberi Cat Kosmetik Senilai 60 Juta Euro Jelang Olimpiade di Paris Pada 2024

- 9 Juli 2022, 22:20 WIB
Menara Eifel di Paris saat malam hari; Menara Eiffel Diberi Cat Kosmetik Senilai 60 Juta Euro Jelang Olimpiade di Paris Pada 2024
Menara Eifel di Paris saat malam hari; Menara Eiffel Diberi Cat Kosmetik Senilai 60 Juta Euro Jelang Olimpiade di Paris Pada 2024 /

Sekitar 30 persen bagian menara itu harusnya dilepas dan kemudian dilapisi dua lapis cat baru, tapi pekerjaan yang ditunda akibat pandemi COVID dan adanya timbal di cat lama berarti hanya 5 persen menara Eiffel yang akan dirawat.

Perusahaan yang mengawasi menara, Societe d'Exploitation de la Tour Eiffel (SETE) enggan
menutup menara dalam jangka waktu panjang karena akan kehilangan pemasukan dari
wisatawan.***

Halaman:

Editor: Danny tarigan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x