Sukses Perangi Virus Corona, Taiwan Minta Dukungan Indonesia Untuk Dilibatkan di WHO

- 3 Mei 2021, 18:06 WIB
Menteri Kesehatan dan Kesejahteraan Taiwan, Shih-chung Chen
Menteri Kesehatan dan Kesejahteraan Taiwan, Shih-chung Chen /Dok. focustaiwan.tw

Baca Juga: Yuk kita belanja untung di pasar murah Lapangan Gajah Mada, Wiladatika

Pandemi COVID-19 sekali lagi membuktikan bahwa Taiwan tidak boleh dikesampingkan dalam jaringan kesehatan global, dan kenyataannya sistem pencegahan (model) Taiwan ini dapat mengekang penyebaran pandemi penyakit menular.

Menteri Chen menyerukan Indonesia dan pihak terkait lainnya untuk mendukung masuknya Taiwan ke dalam WHO, sehingga Taiwan dapat berpartisipasi penuh dalam pertemuan, mekanisme dan kegiatan WHO, serta bersama-sama mewujudkan Piagam WHO "Kesehatan Adalah Hak Asasi Manusia" dan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Perserikatan Bangsa-Bangsa yaitu "Tidak Ada Yang Dikesampingkan". ***

Halaman:

Editor: Erlan Kallo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x