Bikin Merinding! Paris Diserbu Bangsat Jelang Olimpiade 2024, Atlet Mesti Waspada

- 6 Oktober 2023, 21:01 WIB
Kutu busuk
Kutu busuk /Wikimedia Commons/CDC

"Tetapi ini bukan ledakan seperti Anda kira ketika menonton televisi," katanya.
Entomolog Jean-Michel Berenger mengatakan kepada harian Le Monde bahwa beberapa dekade lalu kutu busuk bisa dikendalikan berkat insektisida yang murah dan efektif.

Insektisida itu, termasuk DDT, kemudian terbukti berbahaya bagi kesehatan manusia dan dilarang. Kutu busuk berhasil membangun resistensi atau ketahanan terhadap insektisida lain yang lebih ringan, kata para ilmuwan.

Baca Juga: Ini Dia Fitur dan Keunggulan iPhone 14 Plus Yellow

Meningkatnya populasi kutu busuk di Paris akhir-akhir ini disebabkan pula oleh kebangkitan pariwisata setelah pandemi COVID-19. Kutu busuk sering terbawa dalam pakaian dan bagasi.

Pengendali hama menyarankan wisatawan untuk memeriksa seprai dan kursi angkutan umum untuk melihat tanda-tanda kutu busuk, seperti bercak kecil berwarna karat.

Barang bawaan harus diperiksa dengan cermat saat dimasukkan kembali ke dalam koper dan saat tiba di rumah. ***

Halaman:

Editor: sugiharto basith budiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x