Vokasi UKI Gelar Vaksinasi: Link Daftar bit.ly/VAKSINASIVOKASI

- 9 September 2021, 07:45 WIB
Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia (Vokasi UKI), Jakarta menggelar vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat umum
Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia (Vokasi UKI), Jakarta menggelar vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat umum /instagram @vokasiuki

 

SEPUTAR CIBUBUR- Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia (Vokasi UKI), Jakarta menggelar vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat umum.

Program vaksinasi Covid-19 ini berlokasi di Gedung GWS UKI, Jl Mayjen Sutoyo Cawang, Jakarta Timur. Vokasi UKI menggelar vaksinasi di rentang 9 hingga 11 September 2021.

Aktifitas vaksinasi Covid-19 ini merupakan pengabdian kepada masyarakat dalam rangka  Dies Natalis ke-3 Fakultas Vokasi UKI.

Baca Juga: Link uinsk.id/daftarvaksin Pendaftaran Vaksinasi UIN Sunan Kalijaga, Cek Persyaratan

Adapun jenis vaksin yang akan diberikan :

  1. Vaksin Astrazeneca (dosis 1 dan dosis 2).
  2. Vaksin Sinovac ( dosis 2).

 

Berikut ini syarat dan ketentuan mengikuti vaksinasi;

  1. Terbuka untuk masyarakat DKI dan sekitarnya
  2. Dewasa
  3. Anak usia 12-17 tahun (khusus vaksin SINOVAC)
  4. Ibu hamil (Usia kehamilan > 13 minggu, dan membawa buku KIA atau surat rekomendasi dari dokter kandungan/bidan)
  5. Membawa Fotocopy KTP/KK
  6. Membawa ballpoint/alat tulis pribadi

Baca Juga: Info dan Jadwal Vaksinasi Massal Kecamatan Ciomas, Bogor: Vaksin Sinovac Dosis 1 dan 2 

“Dan jangan lupa untuk memakai masker sesuai dengan prokes serta tetap menerapkan 6M. Bagi yang akan melakukan vaksin dosis kedua diharapkan membawa kartu vaksin,” unggah akun instagram Vokasi UKI @vokasiuki .

Halaman:

Editor: Yetto Parceka

Sumber: Instagram @vokasiuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x