IHSG Hari Ini 11 Agustus 2022 Berpeluang Rebound Masih Terbuka Closing di Atas 7.083.

- 11 Agustus 2022, 08:38 WIB
IHSG Hari Ini
IHSG Hari Ini /pixabay

Di antara bursa yang mencatat penurunan signifikan adalah Hang Seng. China melaporkan inflasi sebesar 2,7% YoY, 0,5% MoM pada Juli 2022, merupakan yang tertinggi sejak Juli 2020, meskipun angka ini di bawah perkiraan. 

 

Shenzhen Index dan SSE Composite Index juga terkoreksi. BEI juga mengalami penurunan. Rupiah berada di posisi IDR14.870 per USD. 

Baca Juga: Membongkar Setelan Seting Sistem Judi Slot Online Olympus Kakek Zeus, Ga Semua Pemain Tahu

Sumber: CNBC, Yahoo Finance, dailyfx.com.



Halaman:

Editor: Ruth Tobing

Sumber: Yahoo Finance dailyfx.com CNBC


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah