Link Pendaftaran Vaksinasi Wonosobo Dosis ke 2: Kuota 807 bit.ly/vaksindinkeswsb

- 7 September 2021, 14:26 WIB
Warga Wonosobo kini dapat mengikuti vaksinasi COVID-19 gratis yang digelar SATGAS COVID-19 Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah
Warga Wonosobo kini dapat mengikuti vaksinasi COVID-19 gratis yang digelar SATGAS COVID-19 Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah /Instagram @satuantugas_wsb

SEPUTAR CIBUBUR- Warga Wonosobo kini dapat mengikuti vaksinasi COVID-19 gratis yang digelar SATGAS COVID-19 Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah.

Program vaksinasi COVID-19 yang digelar di Sasana Adipura Kencana Wonosobo itu menyediakan kuota 388 dosis Vaksin Sinovac untuk vaksin kedua di tanggal 9 September dan 419 dosis untuk di tanggal 10 September.

Pelaksanaan program Vaksinasi COVID-19 tersebut akan digelar pada 9 September sampai dengan 10 September 2021 di Sasana Adipura Kencana Wonosobo.

Klik disini Cara mendaftar vaksinasi dosis pertama di wonosobo

Informasi pelaksanaan Vaksinasi dosis kesatu dan kedua di Kabupaten Wonosobo disampaikan melalui akun resmi Instagram @satuantugas_wsb, Minggu 7 September 2021.

Sebelum malakukan Vaksinasi warga diminta untuk melakukan pendaftaran secara online sebelum mengikuti Vaksinasi dosis kesatu dan kedua.

Lakukan pendaftaran di bit.ly/vaksindinkeswsb Untuk akses masuk ke halaman pendaftaran KLIK DI SINI.

Vaksinasi dosis kedua untuk peserta yang sudah vaksin dosis pertama pada tanggal 12 Agustus 2021

Pelaksanaan Vaksin  : Kamis, 09 September 2021

Halaman:

Editor: Yetto Parceka

Sumber: Instagram @satuantugas_wsb


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah