Lima Rekomendasi Destinasi Wisata di Sekitar Jalan Tol, Bisa Mampir Saat Mudik

- 8 April 2024, 22:12 WIB
De Tjolomadoe - 7 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaru di Solo
De Tjolomadoe - 7 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaru di Solo /Instagram @detjolomadoe_official/

SEPUTARCIBUBUR- Bagi anda yang punya rencana mudik lebaran via jalur tol sekaligus ingin berwisata, ada sejumlah destinasi wisata yang letaknya tidak jauh dari jalan tol.

Dikutip dari laman Instagram Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif @kemenparekraf.ri, berikut lima rekomendasi destinasi wisata yang letaknya dekat dengan jalur tol di Jawa.

Baca Juga: Renungan Malam Kristiani: Menghargai Waktu yang Ada

  1. Waduk Cengklik

Waduk Cengklik merupakan destinasi wisata alam peninggalan pemerintah Belanda. Salah satu waktu terbaik untuk mengunjunginya ialah pada saat matahari terbenam.

Waduk ini dapat dikunjungi hanya dengan menempuh sekitar 9 menit berkendara dari gerbang tol Adi Soemarmo.

Baca Juga: Harvey Moeis Bantah Temuan Kejagung Soal Uang Tunai Rp78 Milar dan Emas

  1. Wana Wisata Penggaron

Wisata alam Wana Wisata Penggaron terletak di kawasan Ungaran, kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Wisata alam berupa hutan asri ini dapat diakses melalui pintu keluar tol Ungaran dengan jarak tempuh 10 menit .

  1. Museum Kereta Api Ambarawa

Museum Kereta Api Ambarawa sedianya merupakan bekas stasiun kereta api yang beralih fungsi menjadi museum perkeretaapian pertama di Indonesia.

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x