Mengenal Lagu Canon Rock Yang Mampu Menghipnotis Telinga Pendengarnya

- 30 Januari 2022, 11:00 WIB
Mengenal Lagu Canon Rock Yang Mampu Menghipnotis Telinga Pendengarnya
Mengenal Lagu Canon Rock Yang Mampu Menghipnotis Telinga Pendengarnya /

SEPUTAR CIBUBUR - Canon Rock berjudul asli Canon In D Major ditulis oleh komposer berkebangsaan Jerman.

Banyak sekali musik yang lahir dari Johann Christoph Pachelbel yang tutup usia pada 1706 di Austria.

Canon In D Major dalam perjalanannya sempat tenggelam, namun kemudian bangkit kembali karena diaransemen dan dipopulerkan oleh musisi Taiwan, Jerry Chang pada 1998.
 

Sampai kini Canon In D Major melegenda dan menginspirasi banyak gitaris dunia. Kemudian Canon In D Major digubah dan di cover dalam berbagai genre musik, salah satunya rock.

Penamaan Canon yang dimaksud Johann Christoph Pachelbel bukan merujuk pada salah satu merek perkakas para fotografer.

Baca Juga: Salihara Jazz Buzz 2022 Hadirkan Free jazz, Contemporary Jazz, Avant-garde Jazz Sebagai Warna Baru Musik Jazz

Baca Juga: Bulan Agustus Adalah Saatnya Mengingat dan Mengenal Lebih Jauh Festival Musik Woodstock

Bukan juga senjata tempur beramunisi yang digunakan kala perang itu.

Canon merupakan bagian dari musik itu sendiri yang ditandai dalam pengulangan dan peniruan dalam beberapa bagian melodi.

Baca Juga: Pesan Menyentuh Dibalik Lagu Love Of My Life-Queen

Halaman:

Editor: Danny tarigan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah