Renungan Malam Kristiani: Jangan “Telinga Gatal”

- 29 Oktober 2023, 18:00 WIB
Keterangan Foto: Cara Membedakan Orang yang Benar Peduli dan Cuma Kepo Aja, Perhatikan Tanda-tandanya! Foto: pexels.com
Keterangan Foto: Cara Membedakan Orang yang Benar Peduli dan Cuma Kepo Aja, Perhatikan Tanda-tandanya! Foto: pexels.com /Pixabay//

SEPUTARCIBUBUR- Ayat renungan pada saat ini terdapat dalam 2 Timotius pasal 4 ayat ke 3 tertulis demkian:

“Karena akan datang waktunya , orang tidak dapat lagi menerima ajaran sehat, tetapi mereka akan mengumpulkan guru-guru menurut kehendaknya untuk memuaskan keinginan telinganya.”

Sekitar 55 persen orang dewasa di Indonesia memiliki kepercayaan yang tinggi terhadap berita-berita yang beredar secara umum.

Baca Juga: Safari Politik, Anak Bungsu Jokowi Ajak Relawan Jokowi Menangkan Anak Sulung Jokowi di Pemilu 2024

Namun seiring dengan itu sekitar 61 persen diantaranya mengkhawatirkan kemampuan mereka untuk membedakan fakta dari fiksi dari berita online.

Dan sekitar 54 persen mengkhawatirkan kemampuan mereka untuk membedakan mana sumber berita yang berkualitas dan mana yang tidak.

Kita semua hidup di zaman dimana informasi begitu banyak beredar, begitu bebas dan mudah untuk diakses. Ada begitu banyak berita bohong disamping berita yang berisi fakta.

Baca Juga: Buka Pesparani III, Menag: Keberagaman dan Pluralitas Membuat Indonesia Tetap Kokoh

Sejalan dengan itu berbagai ajaran juga muncul tapi sayangnya ada banyak ajaran yang tidak benar disamping ajaran yang benar.

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x