Hasil Pertandingan Juventus vs Sampdoria : Juventus Menang 3-2 atas Sampdoria

- 26 September 2021, 20:04 WIB
Pada pertandingan Liga Italia Juventus melawan Sampdoria terlihat keseruan ke dua tim yang saling mencetak gol sepanjang pertandingan
Pada pertandingan Liga Italia Juventus melawan Sampdoria terlihat keseruan ke dua tim yang saling mencetak gol sepanjang pertandingan /Twitter @juventusfcen

SEPUTAR CIBUBUR- Pada pertandingan Liga Italia Juventus melawan Sampdoria terlihat keseruan ke dua tim yang saling mencetak gol sepanjang pertandingan.

Babak pertama Liga Italia antara Juventus vs Sampdoria berlangsung di markas Juventus, yaitu Stadion Allianz Stadium.

Pada pertandingan Liga Italia Juventus vs Sampdoria berhasil diungguli Juventis 2-1 pada babak pertama melalui gol Paulo Dybala di menit ke-10 dan Leonardo Bonucci melalui tendangan penalti di menit 43.

Baca Juga: Hasil Babak Pertama Juventus vs Sampdoria : Juventus Unggul 2-1 Dybala Menangis

Sampdoria sempat mempersempit ketertinggalan di menit ke-44 melaui gol yang diciptakan Maya Yoshida.

Pertandingan babak kedua juga berlangsung sengit. Jual beli serangan terjadi sepanjang babak kedua.

Juventus kembali unggul di menit ke-57 melalui gol yang dicetak Manuel Locatelli, 3-1 sementara unggul Juventus.

Tak kehilangan semangat Sampdoria bermain tampil menekan, hingga menit 80 masih belum ada gol yang dicetak oleh kedua tim. Hingga di menit ke-83 Antonio Candreva mengurangi jarak ketertinggalan Sampdoria atas Juventus, skor sementara 3-2.

Baca Juga: Link Live Streaming dan Jadwal Liga Italia Juventus vs Sampdoria, Juventus : Berharap Memegang Dua Kemenangan

Halaman:

Editor: Yetto Parceka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah