Muncul Petisi Online Desak Jokowi Membina Digital Trading, Dinilai Permudah Investor Bikin Keputusan

- 21 April 2022, 11:03 WIB
/

SEPUTAR CIBUBUR - Terdapat petisi yang meminta Presiden Joko Widodo untuk memerintahkan beberapa lembaga agar membina digital trading di Indonesia.

Pembuat petisi tersebut, diketahui bernama Billion Hartono, bersama dengan petisi ini, ia berharap agar Jokowi segera memerintahkan kepada Memperindag, OJK dan Bappebti.

Adapun alasan Billion Hartono membuat petisi ini dengan alasan untuk menyampaikan aspirasi dan menggalang suara agar Presiden Joko Widodo untuk segera memerintahkan Memperindag, OJK dan Bappebti agar dapat membina digital trading di Indonesia.

Baca Juga: Terungkap! Penyebab Tingginya Harga Minyak Goreng Berkaitan Dengan Korupsi Para Petinggi Kemendag

Meski seringkali digital trading menjadi alat penipuan sebagaimana kasus beberapa robot trading beberapa waktu lalu.

"Dalam industry investasi digital trading bisa menjadi alat penipuan, namun bisa pula menjadi instrument investasi yang mempermudah investor untuk membuat keputusan atas investasinya," tulis Billion dikutip dari Change.org, Rabu, 20 April 2022.

Akan tetapi, menurutnya, digital trading dewasa ini merupakan hal yang baik dan bermanfaat bagi masyarakat karena mempermudah investor dalam membuat keputusan.

Baca Juga: Nathania Kesuma Adik Kandung Affiliator Binary Option Indra Kenz Hari Ini Diperiksa Bareskrim, Lanjut Ditahan?

"Itu artinya bahwa digital trading baik dan bermanfaat bagi investor dalam berinvestasi," tulisnya.

Halaman:

Editor: sugiharto basith budiman

Sumber: Change.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x