Panduan Aman Isolasi Mandiri Bagi Anak

- 9 Juli 2021, 09:29 WIB
Tips perawatan pasien Covid-19 yang sedang melaksanakan isolasi mandiri di rumah berdasarkan saran Kementerian Kesehatan.
Tips perawatan pasien Covid-19 yang sedang melaksanakan isolasi mandiri di rumah berdasarkan saran Kementerian Kesehatan. /PIXABAY/ ELG21

SEPUTAR CIBUBUR-Hubungan Masyarakat Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Humas Jabar) telah memberikan panduan isolasi mandiri untuk anak dalam akun Instagram @humas_jabar.

Humas Jabar memberikan panduan isolasi mandiri untuk anak ini pada Jumat 9 Juli 2021, mengingat kasus Covid-19 rentan bagi anak-anak.

Selain itu, tujuan dari panduan ini yakni untuk membantu orang tua dalam mengatasi anaknya yang terkena Covid-19.

Dengan panduan ini, Humas Jabar berharap mampu mempercepat pemulihan anak-anak yang terkena Covid-19.

Bagaimana cara mengatasi anak Anda yang terkena Covid-19? Dikutip seputarcibubur.com dari akun Instagram @humas_jabar.

Baca Juga: Obat dan Vitamin Diantar Langsung ke Rumah Pasien Isoman di Jawa Barat

Berikut Pedoman Isolasi Mandiri untuk anak :

1. Tenang dan Beri Pengertian, Tetap Dukung Anak

2. Terangkan anak, berikan pengertian kenapa anak harus isolasi? Untuk menjaga orang lain tetap sehat

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah