Asal Usul Banyuwangi: Kejujuran dan Kesetiaan yang Diuji

- 14 Juni 2024, 14:13 WIB
Ilustrasi Patih Sidopekso dan sang istri Sri Tanjung.
Ilustrasi Patih Sidopekso dan sang istri Sri Tanjung. /tourbanyuwangi.com/

SEPUTAR CIBUBUR- Banyuwangi merupakan salah satu kabupaten di Jawa Timur yang terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau.

Terletak di ujung timur Pulau Jawa, Banyuwangi berbatasan dengan Selat Bali di timur dan Samudra Hindia di Selatan.

Dengan keindahan alamnya yang memukau, mulai dari pantai yang eksotis hingga gunung yang menakjubkan, serta keanekaragaman budayanya yang kaya, menjadikan Banyuwangi punya banyak destinasi wisata yang populer.

Baca Juga: Kritik Kondisi Rumput SUGBK, Irjen Krishna Murti: Rumput Kelas Tarkam

Nama Banyuwangi berasal dari legenda Sri Tanjung. Dahulu kala, wilayah ini dipimpin oleh Raja Prabu Sulahkromo yang terpikat oleh kecantikan Sri Tanjung, isteri Patih Sidopekso.

Suatu hari, Patih Sidopekso diberikan tugas oleh Sang Raja sehingga harus meninggalkan isterinya untuk beberapa saat.

Saat Patih Sidopekso kembali dari tugasnya, ia mendengar cerita dari Sang Raja kalau isterinya menggodanya.

Baca Juga: Tegas Presiden Jokowi: Pemerintah Serius Perangi Judi Online

Namun Sri Tanjung menepis tuduhan bohong itu. Sayangnya, Patih Sidopekso terlanjur geram dan menghilangkan nyawa Sri Tanjung di tepi sungai.

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah