Renungan Malam Kristiani: Doa Tidak Terhalang

- 22 November 2023, 18:09 WIB
Ilustrasi - Pasangan suami isteri
Ilustrasi - Pasangan suami isteri /Pexels/Laura Garcia

SEPUTARCIBUBUR- Ayat renungan kita pada saat ini terdapat dalam 1 Petrus 3 ayat 1 dan 7 tertulis demikian:

“Demikian juga kamu, hai isteri-isteri, tunduklah kepada suamimu, supaya jika ada di antara mereka yang tidak taat kepada Firman, mereka juga tanpa perkataan dimenangkan oleh kelakuan isterinya,”

“Demikian juga kamu, hai suami-suami, hiduplah bijaksana dengan isterimu, sebagai kaum yang lebih lemah! Hormatilah mereka sebagai teman pewaris dari kasih karunia, yaitu kehidupan, supaya doamu jangan terhalang.”

Baca Juga: Bocor Alus, Keluarga Besar Solo Menolak, Iriana Kekeuh Paksakan Pencalonan Gibran

Sebagian orang berharap akan menjadi berbahagia atau lebih bahagia hidupnya saat berumah tangga.

Pernikahan dipandang sebagai sebuah sarana untuk mengalami kebahagiaan. Padahal bahagia itu bukanlah suatu kondisi situasi, melainkan kondisi hati kita.

Bagaimana kita bisa menyikapi segala sesuatu dengan syukur dan hati yang gembira itulah yang akan membuat kita berbahagia. Dan kita tidak boleh pasif tapi harus aktif menciptakan kebahagiaan.

Baca Juga: Daftar Kenaikan UMP di 33 Provinsi, Kalimantan Tengah Tertinggi

Pernikahan merupakan sebuah proses pengenalan dan pertumbuhan satu sama lain. Bertumbuh saling mengerti, menerima dan saling mengasihi satu sama lain.

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah