Jabatan Anies Baswedan Berakhir, Bamus Betawi Beberkan Sederet Prestasi Sang Gubernur

- 17 Oktober 2022, 08:59 WIB
Anies Pamit Langsung Disambut Masyarakat Seluruh Indonesia, Rocky Gerung Sebut Kekuatan Kesederhanaan
Anies Pamit Langsung Disambut Masyarakat Seluruh Indonesia, Rocky Gerung Sebut Kekuatan Kesederhanaan //Pikiran-Rakyat.com/Amir Faisol

SEPUTAR CIBUBUR - Setelah menjabat selama 5 tahun sebagai "DKI 1", pada Minggu, 16 Oktober 2022 kemarin, jabatan Anies Baswedan sebagai Gubernur DKI Jakarta berakhir. 

Anies Baswedan mengatakan bersyukur lantaran dapat tampil menggunakan baju-baju petugas saat terjun ke lapangan.

Anies Baswedan mengungkapkan bahwa baju dinas petugas lapangan merupakan sebagai momen bersatunya badan dengan para pekerja lapangan saat memberikan pelayanan-pelayanan di Provinsi DKI Jakarta.

“Kami ganti-ganti, dengan Dampak pakai, dengan Satpol PP pakai, dengan Dinas Perhubungan pernah. Jadi, semuanya merupakan satu kesatuan ketika di lapangan,” kata Anies Baswedan.

Baca Juga: Denny Siregar: Warga Jakarta Lega Lepas Kepergian Anies Baswedan

Menurut Anies, meskipun masa periode telah berakhir, namun Anies berharap silaturahmi yang telah terjalin selama masa jabatan bisa terus berjalan dan tetap terjaga dengan baik.

Anies melanjutkan, walaupun jabatannya sebagai Gubernur DKI Jakarta telah selesai, namun hal tersebut bukan akhir dari segalanya.

Selama masa jabatan Anies telah berkontribusi cukup banyak untuk wilayah DKI Jakarta sehingga ibu kota mengalami berbagai kemajuan.

Baca Juga: Survei Polstat Tunjukkan Anies Baswedan Belum Cocok Urus Negara

Halaman:

Editor: Erlan Kallo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x