Jelang Lebaran Terjadi Gerhana Matahari Hibrida, Ini Maknanya Menurut Primbon Jawa

- 17 April 2023, 10:00 WIB
Gerhana matahari
Gerhana matahari /Foto/ ist/

Kemudian akan banyak angin besar dan juga pejabat-pejabat saling bertengkar dan munculnya penyakit serta kematian.

Dikatakan dalam Primbon Jawa banyak orang bersenang-senang, masuk akal karena mendekati Hari Raya Lebaran yang mana beberapa tahun belakangan ini banyak yang terkekang dan terkurung akibat pandemi, sekarang suasananya sudah lebih baik.

Baca Juga: Listyo Sigit Bekukan Ratusan Rekening Bank Pengelola Judi Online

Namun diharapkan bersenang-senangnya jangan sampai kebablasan, harus tetap ada batas koridornya.

Selanjutnya menurut tafsir Primbon Jawa akan ada pejabat-pejabat yang saling bertengkar. Hal ini terkait dengan momen Pemilu.

Mengenai akan ada angin besar mungkin tidak di semua wilayah nusantara tapi ada wilayah-wilayah yang mengalami hal demikian.

Mengenai penyakit tidak dijelaskan secara detail mengenai penyakit apa. Tetapi yang terjadi pada saat ini menjelang Lebaran terjadi kenaikan kasus Covid-19.

Itulah mengapa bila terjadi gerhana ada sholat gerhana untuk meminta perlindungan kepada Tuhan yang Maha Esa supaya tidak terjadi sesuatu yang tidak kita inginkan. ***

 

Sumber: Youtube Fitka Chanel

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah