Hasil Pertandingan Bandung BJB vs Popsivo Polwan, Final Four Proliga 2022: BJB Menang

- 19 Maret 2022, 16:46 WIB
Laga tim voli putri Bandung BJB Tandamata vs Jakarta Mandiri Popsivo Polwan dalam final four Proliga 2022 berlangsung sengit sejak set awal
Laga tim voli putri Bandung BJB Tandamata vs Jakarta Mandiri Popsivo Polwan dalam final four Proliga 2022 berlangsung sengit sejak set awal /tangkapan layar vidio.com

SEPUTAR CIBUBUR- Laga tim voli putri Bandung BJB Tandamata vs Jakarta Mandiri Popsivo Polwan dalam final four Proliga 2022 berlangsung sengit sejak set awal.

Baik Bandung BJB Tandamata maupun Jakarta Mandiri Popsivo Polwan membutuhkan kemenangan dalam duel Sabtu, 19 Maret 2022 ini. Kemenangan hari ini menjadi bekal untuk untuk lolos ke grand final Proliga 2022.

Bandung BJB Tandamata punya satu modal kemenangan dari jatah tiga pertandingan. Satu kemenangan lagi, termasuk dari laga hari ini melawan Jakarta Mandiri Popsivo Polwan, akan memuluskan ke puncak kompetisi Proliga 2022.

Baca Juga: Nonton Langsung MotoGP Indonesia Mandalika GRATIS Ala Gubernur NTB, Tribun VVIP Kalah

Popsivo memetik angka pembuka di set pertama, 1-0. Angka langsung disamakan, 1-1. Kejar mengejar angka terjadi, termasuk terjadi rally panjang di awal set pertama. Popsivo masih memimpin, 3-2.

BJB berhasil menyamakan kedudukan, 3-3. Angka kembar kembali terjadi, 4-4 dan 5-5. BJB balik unggul, 6-5 saat spike anak-anak Popsivo melebar. Quick Arsela memetik angka bagi Popsivo sehingga bisa menyamakan kedudukan, 6-6. Variasi serangan digelar oleh kedua tim, perolehan angka cukup ketat. Terjadi lagi angka kembar, 7-7. Popsivo unggul 8-7 saat memasuki time out pertama di set pertama.

Back attack Guillen meluncur deras sehingga berbuah angka bagi BJB untuk menyamakan kedudukan, 8-8. Keunggulan Popsivo terus melaju, 11-9. Sontak pelatih BJB meminta time out.

Baca Juga: Starting Grid MotoGP Indonesia Mandalika, Enea Bastianini Ancam Fabio Quartararo, Marc Marquez Meragukan

Fajriani melancarkan spike keras yang membuahkan angka bagi keunggulan Popsivo, 12-10. Kedua tim terus mendulang angka untu memenangi set pertama, namun Popsivo memimpin, 16-13 saat memasuki time out kedua di set pertama. 

Halaman:

Editor: Yetto Parceka

Sumber: Vidio.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x