Minta Maaf Ke Disperum DKI Jakarta, Warga MGR2: Ada Oknum Yang Ingin Kuasai PPPSRS

- 2 November 2022, 22:23 WIB
Lima perwakilan pemilik unit apartemen GMR2, Jakarta Barat diterima  oleh Kepala Bidang Regulasi dan Peran Serta Masyarakat, DPRKP DKI Jakarta, Ledy Natalia, SH, M.Sc , beberapa waktu lalu, di Kantor  Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Jakarta
Lima perwakilan pemilik unit apartemen GMR2, Jakarta Barat diterima oleh Kepala Bidang Regulasi dan Peran Serta Masyarakat, DPRKP DKI Jakarta, Ledy Natalia, SH, M.Sc , beberapa waktu lalu, di Kantor Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Jakarta /Seputarcibubur.com/Iin Cahya Parlina

Baca Juga: IHSG Hari Ini 02 Nov 2022 Peluang Terkoreksi, Bursa AS Terkoreksi Saat Asia Pasifik Mengalami Kenaikan

Namun yang terjadi, lanjutnya, pihak terkait masih mengirim surat, dan puncaknya pada mereka melakukan aksi demo di depan kantor DPRKP DKI Jakarta. Sebagai aparatur negara, Disperum membuka diri terhadap semua keluhan.

“Untuk itu, kami siap menerima pengajuan dan keluhan mereka, kami akhirnya mengajak perwalikan mereka untuk berdiskusi ke dalam Disperum. Namun kami ngak mengerti mengapa mereka malah balik kanan (pulang), tidak jadi menemui kami,” pungkas Ledy.

Sebelumnya Rabu, 26 Oktober 2022, sejumlah warga MGR2 mengadakan aksi unjuk rasa di halaman Disperum DKI Jakarta. Mereka merasa panitia PPPSRS dan pengelola tidak transparan dalam lakukan perekrutan calon anggota pengurus PPPSRS periode tahun 2022-2027.

Baca Juga: Ramalan Bintang Aries dan Taurus, Rabu 2 November 2022: Rekan Kerja Cemburu pada Anda

Mereka mengklaim Panmus membuat pengumuman yang tidak sesuai prosedur, karena tidak memberitahu siapa calon pengurus kepada warga. ***

Halaman:

Editor: Erlan Kallo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x