18+, Ini Alasan Bercinta Baik untuk Kesehatan

- 22 April 2021, 06:19 WIB
Ilustrasi hubungan intim
Ilustrasi hubungan intim /Andrea Burhana/Kabar Joglosemar/

Dia mengingatkan, apapun hubungan intim yang terjadi tetap dapat menawarkan manfaat. "Hubungan intim tidak selalu harus sempurna. Hal itu tidak akan pernah terjadi. Bahkan hubungan intim kilat (quickie) lebih baik daripada tidak sama sekali," katanya.

Hubungan intim bisa jadi cukup dengan hanya saling bersentuhan. Ini akan melepaskan oksitosin, hormon yang terkait dengan empati, kepercayaan, dan pembangunan hubungan.

Ujungnya Anda akan merasa lebih rileks dan terhubung.

"Namun, jika Anda benar-benar ingin menuai semua manfaat kesehatan, pilih kualitas dan kuantitas, kata Walsh.***

Halaman:

Editor: sugiharto basith budiman

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x