Renungan Malam Kristiani: Makin Ditindas Makin Berkembang

- 21 Februari 2023, 18:00 WIB
Ilustrasi gambar Orang yang lebih kecil ditindas oleh penguasa atau jabatan besar
Ilustrasi gambar Orang yang lebih kecil ditindas oleh penguasa atau jabatan besar //facebook

SEPUTARCIBUBUR- Ayat renungan saat ini terdapat dalam kitab Keluaran pasal 1 ayat 8-12 tertulis demikian:

“Kemudian bangkitlah seorang raja baru memerintah tanah Mesir, yang tidak mengenal Yusuf. “

“Berkatalah raja itu kepada rakyatnya: “Bangsa Israel itu sangat banyak dan lebih besar jumlahnya dari pada kita.”

“Marilah kita bertindak dengan bijaksana terhadap mereka, supaya mereka jangan bertambah banyak lagi dan-jika terjadi peperangan- jangan bersekutu nanti dengan musuh kita dan memerangi kita, lalu pergi dari negeri ini.”

Baca Juga: Didampingi Prabowo, Jokowi Lepas Bantuan Kemanusiaan untuk Turki dan Suriah

“Sebab itu pengawas-pengawas rodi ditempatkan atas mereka untuk menindas mereka dengan kerja paksa: mereka harus mendirikan bagi Firaun kota-kota perbekalan, yakni Pitom dan Raamses.”

“Tetapi makin ditindas, makin bertambah banyak dan berkembang mereka, sehingga orang merasa takut kepada orang Israel itu.”

Banyak dari kita yang menginginkan kehidupan tanpa kesukaran. Ini adalah hal yang wajar. Tidak ada dari kita yang ingin ada persoalan dan masalah.

Tapi ketika kesukaran melanda jangan kita menyerah dengan keadaan. Ada banyak hal di bumi ini yang mengajar kita bahwa kesukaran justru menjadi alat untuk memperkuat dan menjadikan lebih baik.

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah