Renungan Malam Kristiani: Sikap Terbaik Saat Didahului

- 3 November 2023, 18:38 WIB
5 Langkah Mengubah Rasa Insecure Menjadi Bersyukur
5 Langkah Mengubah Rasa Insecure Menjadi Bersyukur /Pexels.com / Liza Summer/

SEPUTARCIBUBUR- Ayat renungan kita pada saat ini terdapat dalam 1 Tawarikh pasal 1 ayat 43 tertulis demikian:

Inilah raja-raja yang memerintah di tanah Edom, sebelum seorang raja dari orang Israel memerintah: Bela bin Beor, dan kotanya bernama Dinhaba.

Seorang pria kesal pada dirinya sendiri dan marah pada temannya yang dulu sama-sama belajar di bangku SMA. Dia marah bukan karena temannya melakukan suatu kesalahan atau bertindak jahat kepadanya.

Baca Juga: Dijuluki Mother of Spices, Ini Rempah-rempah Indonesia yang Mendunia

Juga bukan karena temannya itu meminjam uang dan tidak mengembalikan tapi dia marah karena temannya itu sukses dalam pekerjaannya sementara dirinya sendiri terseok-seok dalam meniti karir dan usahanya.

Kita mungkin pernah dan sedang mengalami perasaan yang seperti itu. Kesal, kecewa atau marah kepada diri sendiri dan kepada orang lain.

Karena orang lain lebih maju hidupnya dibandingkan dengan diri kita. Kita merasa tersaingi dengan sangat jomplang dalam pekerjaan, usaha atau dalam berbagai aspek lainnya.

Baca Juga: Ragam Es Khas Nusantara, Salah Satunya Menjadi Sajian Presiden Jokowi untuk Bacapres

Sikap seperti ini tentu bukan sikap yang baik, sikap seperti ini tidak akan membuat kita maju justru akan membuat kita mundur.

Halaman:

Editor: Ruth Tobing


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah