Ini Pembagian Grup dan Jadwal Pertandingan BWF World Tour Finals 2021

- 30 November 2021, 10:07 WIB
Indonesia menempatkan empat wakil di ajang kejuaraan bulu tangkis dunia HSBC BWF World Tour Finals 2021 yang digelar di Bali, Indonesia
Indonesia menempatkan empat wakil di ajang kejuaraan bulu tangkis dunia HSBC BWF World Tour Finals 2021 yang digelar di Bali, Indonesia /tangkapan layar youtube bwf

 

SEPUTAR CIBUBUR- Indonesia menempatkan empat wakil di ajang kejuaraan bulu tangkis dunia HSBC BWF World Tour Finals 2021 yang digelar di Nusa Dua, Bali, Indonesia, 1-5 Desember 2021.

Keempat wakil Indonesia di HSBC BWF World Tour Finals 2021 itu adalah ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Marcus-Kevin).

Lalu, ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu (Greysia-Apriyani). Khusus Greysia-Apriyani, lolos otomatis ke ajang HSBC BWF World Tour Finals 2021 berbekal sebagai juara Olimpiade 2020 yang digelar pada 2021.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 30 November 2021: Fakta Baru, Bukan Denis Setiano yang Perkosa Jessica, tapi Ikbal

Dua perwakilan lainnya yang berlaga di HSBC BWF World Tour Finals 2021 adalah ganda putra, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Rambitan (Pramudya-Yeremia). Selain itu, ganda campuran, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (Praveen-Melati).

Berikut ini pembagian grup HSBC BWF World Tour Finals 2021 yang diundi Selasa, 30 November 2021 pagi;

 

 

TUNGGAL PUTRA

Halaman:

Editor: Yetto Parceka

Sumber: YouTube BWF TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah