Sebelum Sewakan Apartemen, Ketahui dulu Aturan Sewa Unit agar Semua Aman

- 28 Mei 2022, 20:08 WIB
Ilustrasi aturan sewa apartemen
Ilustrasi aturan sewa apartemen /Pixabay

Contoh House Rule yang Mengatur Unit Apartemen yang sewakan

a. Jika pemilik menyewakan satuan unit apartemen, maka dianggap pemilik menyerahkan semua haknya untuk menggunakan bagian bersama, benda bersama, dan tanah bersama kepada penyewa, dan pemilik tidak berhak lagi untuk menggunakan bagian bersama, benda bersama, dan tanah bersama tersebut, kecuali atas undangan penyewa dengan menaati tata tertib yang bedaku.

b. Sebelum disewakan, pemilik harus mengisi formulir berisikan hak dan kewajiban yang dialihkan kepada penyewa.

Baca Juga: Sewakan Unit Apartemen Secara Harian Untung sih Lumayan, tapi Bisa Buntung juga Loh

c. Setiap perjanjian sewa menyewa harus dilaporkan kepada Badan Pengelola. (ada yang dikenakan biaya administrasi)

d. Badan Pengelola akan menyediakan formulir standar kontrak sewa bagi pemilik yang akan menyewakan unitnya, agar kepentingan apartemen terlindungi.

e. Pengelola tidak bertanggung jawab apabila terjadi masalah antara penyewa dengan pemilik sehubungan dengan sewa menyewa yang dilakukan.

Baca Juga: Bayu Syafii Maarif Tutup Usia, Pendeta Jacky Manuputty: Negeri ini Berduka Kehilangan Guru Bangsa

f. Pemilik dapat menggunakan jasa Badan Pengelola untuk pemasaran sewa apartemen yang dimiliki. ***

Halaman:

Editor: Erlan Kallo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x